Selasa, 18 Maret 2008

..privacy

5 hari di rumah membuat saya hapal tontonan TV, dari acara kuliner sampai gosip terkini. Yang membuat saya kaget dan enek adalah beberapa tayangan infotement, tadinya saya suka nonton sekedar ingin tahu aja apa yang sering diributkan orang2 hehehe... tapi pada akhirnya saya berada pada batas betapa menjengkelkan dan tidak sopannya pers di bumi yang tercinta ini, bayangakan saja untuk investtigasi mayangsari saja sampai mendatangi juru kunci sebuah makam dan mewawancarai juru kuncinya yang notabene jarang tersentuh dunia luar, dan menayangkannya mentah-mentah di TV... ckckck.. tidakkah para wartawan terhormat itu berpendididkan? hhhmm saya rasa tidak, mereka tentu jauh lebih berpendidikan dengan meliput hal yang jauh lebih masuk akal ketimbang meributkan hal yang remeh temeh itu... ckckck.. lantas dimana sebenarnya perlindungan pers terhadap privacy seseorang...?

Tidak ada komentar: