Selasa, 29 Januari 2008

..

Puisi

Saya pernah membaca puisi beberapa orang yang sebelumnya saya tahu tidak pernah menulis puisi, puisinya tentang keluh kesah, frustasi, rindu, dan tentu saja cinta. Setelah saya perhatikan ternyata dia lebih produktif ketika sedang jatuh cinta, walaupun dia mengingkarinya, hwa.. mang saya bisa dibooingin?..hehehe(bwt yang ngerasa pasti senyum-senyum)..memang.. seorang bisa menjadi pujangga ketika perasaannya disentuh cinta..(kutipan dari SINDO)

1 komentar:

Anonim mengatakan...

Mbak merasa dibohongi seseorang dengan puisinya? Yang merasa itu siapa? hehehe. Ya memang betul membuat puisi paling mudah ketika, frustasi, marah, benci, rindu, cinta, kangen [ketika emosi tidak bisa dibendung lagi]. Hal itu karena kepekaan jiwa yang luar biasa, tapi bagi seseorang yang sudah bisa mengendalikan dirinya membuat puisi adalah sebuah panggilan jiwa untuk mencurahkan isi hatinya. Hehehe